sudah segarkah daging yang anda beli?


http://sharingdisini.com

osglobal.co.id


             Semakin banyak penyedia - penyedia bahan -  bahan pokok makanan , seperti daging khususnya!!

Pasar tradisional maupun supermarket - supermarket berlomba - lomba dengan berbagai strategi untuk, untuk menarik minat pembeli dengan bahan -  bahan makanan yang masih segar atau fresh.
Namun ta jarang juga sebagian dari kita, di silaukan dengan strategi - strategi tersebut, misalnya dengan harga murah maupun promo - promo atau diskon.

   Makadari itu kita sudah harus paham dan semakin jeli lagi, tentang memilih bahan - bahan makanan, khususnya daging, unggas atau ikan.

  Disini saya akan membagikan tips memilih atau mengetahui daging , unggas , ataupun  ikan yang masih segar.
agar senantiasa, kita selalu menyajikan bahan makanan yang selalu baik untuk keluarga yang kita cintai.

  AYAM ATAU UNGGAS
1. Cara melihat daging ayam atau unggas masih berkualitas baik, yang paling sederhana adalah dengan melihat apakah daging tersebut di hinggapi lalat atau tidak?????
karena, jika daging tersebut tidak di hinggapi lalat, maka daging tersebut mengandung bahan - bahan kimia atau terkontaminasi pengawet.

2. Dan yang kedua sudah pasti kita lihat dari segi harga, jangan pernah tergiur dengan harga yang terlalu murah, dari harga - harga di tempat yang lain. Namun, ada juga pedagang nakal yang menetapkan harga sama dengan pasaran, namun dengan kwalitas yang jelek.
nah di no 3 kita akan bisa membedakannya....

3. Warna segar dari daging Ayam atau unggas tersebut akan berwarna putih kekuningan secara menyeluruh...karena, warna daging yang tidak segar akan berwana kuning pucat, atau bisa juga merah , dan di ujung sayap berwarna gelap atau banyak terdapat memar..

4. Ayam segar pastinya memiliki bau khas,dan tidak akan meninmbulkan bau yang tidak sedap.

5.  Dan yang terahir adalah tekstur si daging terebut,,,,, daging ayam yang masih segar, jika di sentuh daging tersebut tidak berlendir atau ber'air. atau jika di tekan dengan jari, daging akan kembali seperti semula,,,,

     DAGING SAPI / HEWAN BERKAKI 4 

  Pada dasarnya memilih daging sapi, kambing atau hewan berkaki 4 dengan daging ayam atau unggas.

1. Tekstur daging hewan berkaki 4 tidaklah jauh beda dengan daging unggas.

2. Samahalnya dengan daging ayam, daging sapi segar juga akan memiliki bau khas.

3. yang terahir adalah warna daging tersebut, karena warna daging di tersebut, berbeda dengan daging ayam/ unggas , warna daging hewan berkaki 4 akan berbeda tergantung usia dan jenis hewan tersebut.
Namun dengan kasat mata kita akan bisa mengenali warna daging segar, dengan daging yang pucat atau tidak segar.

  IKAN ATAU SEAFOOD 
gambar dari : http://www.mediapangandaran.com

   memilih daging ikan yang segar , sebagai beriut ;

1.  Yang paling mudah adalah dengan mengetahui kelenturan daging. karena ikan segar akan memiliki kelenturan yang cukup lentur. Jika kita bengkokkan maka daging ikan akan gampang untuk di bengkokkan. atau tidak kaku!!

2. Warna daging ikan segar , akan berwarna cerah atau tidak suram dan tidak berlendir...

3. Yang ke 3 kita bisa lihat dari mata ikan jika ikan tersebut masih segar, mata ikan tersebut tidak cekung atau mata ikan yang segar akan menonjol keluar dan berwarna cerah.

4. Dan yang terakhir,daging ikan yang segar bisa di lihat dari insang dan sisiknya. Ikan yang segar akan memiliki insang yang berwarna merah segar tidak merah pucat atau gelap dan sisik-sisiknya masih melekat dengan bagus.


   Demikian yang dapat saya bagikan tentang daging unggas, atau daging hewan berkaki 4 dan daging ikan yang segar.
semoga dapat membantu,

baca juga ; mengetahui tentang minyak

Comments

  1. Harus berhati-hati terus gan dalam membeli daging untuk jaman sekarang

    ReplyDelete
  2. Nice Info gan, ane biasanya kalau mau beli ayam beli yang hidup aja, nanti minta penjualnya yang motong. kalo ikan langsung ke pasar ikan biar dapet yang masih fresh.

    ReplyDelete
  3. tips yang sangat membantu. beli daging memang harus hati-hati, bahkan di mal sekalipun

    ReplyDelete
    Replies
    1. siiip gan,,,tempat bersh dan gede ga ngejamin gan,,,,,lebih waspada saja,,,

      Delete
  4. Ngeri ngeri sedep juga neh kalo liat dari judul artikelnya

    ReplyDelete

Post a Comment

Popular Posts